13 May, 2009

Pengenalan Dasar PHP

Php adalah sebuah bahasa pemograman yang sering dipakai dalam membuat sebuah web dinamis, sedangkan defini PHP itu sendiri seperti yang saya kutip padahalaman wiki adalah merupakan PHP adalah bahasa pemrograman script yang paling banyak dipakai saat ini. PHP banyak dipakai untuk memrogram situs web dinamis, walaupun tidak tertutup kemungkinan digunakan untuk pemakaian lain.

Nah kenapa PHP sangat penting dipelajari terutama oleh webmaster??? karena sifatnya yang bisa membuat tampilan web menjadi interaktif dan dinamis php juga mampu bersanding dengan bahasa pemograman lainnya. dan untuk kelebihan dari PHP dari pada program lainnya adalah seperti berikut ini yang say ambil dari halaman wiki juga yaitu:

* Bahasa pemrograman PHP adalah sebuah bahasa script yang tidak melakukan sebuah kompilasi dalam penggunaanya.
* Web Server yang mendukung PHP dapat ditemukan dimana - mana dari mulai apache, IIS, Lighttpd, hingga Xitami dengan configurasi yang relatif mudah.
* Dalam sisi pengembangan lebih mudah, karena banyaknya milis - milis dan developer yang siap membantu dalam pengembangan.
* Dalam sisi pemahamanan, PHP adalah bahasa scripting yang paling mudah karena memiliki referensi yang banyak.
* PHP adalah bahasa open source yang dapat digunakan di berbagai mesin (Linux, Unix, Macintosh, Windows) dan dapat dijalankan secara runtime melalui console serta juga dapat menjalankan perintah-perintah system.

ini adalah penganal awal tentang PHP dan selanjutnya bisa klik di sini

No comments: